Kue Leker Paimo

Kue Leker Pak Paimo
Hai, guys! Kalau kalian ke Semarang , kalian harus ke sini nih... KUE LEKER PAK PAIMOYY
Kue leker dalam Bahasa Belanda artinya kue enak. Kue yang dibuat dari tepung terigu encer di atas wajan putar ini biasanya berisi gula, meises coklat, keju, atau pisang. Tapi kalo kue leker yang satu ini spesial lohh...
Apa sih yang bikin Kue Leker Pak Paimo spesial?
Pertama, adonan punya Pak Paimo lebih kentel dari adonan leker-leker lain.
Kedua, di Leker Pak Paimo ada 2 jenis leker. Ada leker yang tipis, ada juga yang tebel. Yang tipis namanya tripker. Kalian bisa milih tripker karamel atau tripker coklat. Nah, kalau yang tebel, ada banyak varian isi yang bisa kalian pilih. Leker Pak Paimo nyediain banyak filling yang mantaps lohh... mulai dari pisang coklat, keju abon, telur jagung manis, sosis mozarella, sampai mayonaise keju pisang coklat. Ini dia pilihan isinya, cekidotM
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhDZ8vB-ICQaSuNq6Gkngf4b_lPi4UKDl1axbzl591gxKkqzx9s88NllgyKftntB44qe0fdiQ8Ypu9m0eo0LYimk-mbN6fsUECPCZdallasux38gfyQowEu0QZJ_Mxq4nWlwCuG6vYd_Ds/s400/DSC00662.jpg

Selain itu untuk melengkapi cita rasanya, Pak Paimo juga nambahin air bawang putih, daun bawang, dan sambel. Sambel yang dipakai Paimo juga bukan sambel biasa, sambel itu diracik sendiri dari bahan-bahan alami dan dengan citarasa yang dicocokan dengan kulit manis leker serta isian yang gurih.
Nah, kalau kalian lihat gambar, kalian bakal lihat harga yang super terjangkau. Harganya cuma berkisar antara Rp 1.000 – Rp 14.000. dengan harga segitu, kalian bakal dapet kenikmatan Leker Pak Paimo yang ga ada duanya.
Pokoknya, kalian harus cobain Leker Pak Paimo. Alamatnya di Jl. Karanganyar no.37, Semarang Tengah (di depan SMA Kolese Loyola)
image
http://media-cdn.tripadvisor.com/media/photo-s/07/25/02/01/lekker-paimo.jpg
KUE LEKER PAK PAIMO IS THE BESTY

Sumber
http://media-cdn.tripadvisor.com/media/photo-s/07/25/02/01/lekker-paimo.jpg
Share on Google Plus

About Unknown

ADMIN (friends of reader) ""

1 komentar :

  1. Perkenalkan, saya dari tim kumpulbagi. Saya ingin tau, apakah kiranya anda berencana untuk mengoleksi files menggunakan hosting yang baru?
    Jika ya, silahkan kunjungi website ini www.kbagi.com untuk info selengkapnya.

    Di sana anda bisa dengan bebas share dan mendowload foto-foto keluarga dan trip, music, video, filem dll dalam jumlah dan waktu yang tidak terbatas, setelah registrasi terlebih dahulu. Gratis :)

    BalasHapus